Pagi hari, nampak kabut asap bercampur embun terlihat tebal menutupi area SMAN-1 Danau Sembuluh, keadaan alam yang kurang bersahabat ini menyebabkan perubahan proses belajar mengajar terjadi, pemberlakuan jam masuk dari 6.30 menjadi 7.30 diharapkan kabut asap mulai berkurang, situasi memang tidak bisa di prediksi apakah kabut asap itu mulai berkurang atau tidak pada jam jam tertentu, alhasil aktifitas belajar mengajarpun dilaksanakan walaupun kabut asap tidak berkurang pada jam tersebut. Pagi ini kabut asap kembali terasa pekat, jarak pandang hanya 50 meter.
Check Also
LANGKAH BARU DI PROPINSI SERAMBI MEKKAH
oleh.silpanus Pekerjaan sebagai pendidik atau seorang guru, adalah suatu bidang pekerjaan menawarkan jasa kepada orang …